Ada pertemuan di udara
Pertemuan yang manis
Saya rindu bertemu di sana
Jauh di udara
Nyanyian yang terdengar
Yang b'lum pernah didengar
Adalah kegirangan
Dan Anak Allah yang tuntun kita
Pertemuan di udara
Tuesday, February 12, 2013
Negeri Cinta
Kasihku bukalah matamu
Pastikanlah kau lihat cintaku
Sekian lama kuperjuangkan
Untuk ada s'lalu di hatimu
Liku rintangan t'lah bersama kita tempuh
Kasihku bukalah hatimu
Izinkanlah kuukir setiaku
Hasrat ini tak tertahan lagi
Mengajakmu bercengk'rama bersama
Janji berdua mengarungi neg'ri cinta
Matahari menyinari
Hidup cinta kita berdua
Dewa Dewi menemani
Kau dan aku di neg'ri cinta
Kasihku tetapkan janjimu
Bila pergi kembali takkan lama
Jangan hilangkan kenangan indah
Saat engkau jauh di sana
Luas samud'ra tiada pernah tak bertepi
Matahari menyinari
Hidup cinta kita berdua
Dewa Dewi menemani
Kau dan aku di neg'ri cinta
Gairahkan rasa rindu dari kejauhan
Perlakukan janji untuk kembali bersamaku di sini
Matahari menyinari
Hidup cinta kita berdua
Dewa Dewi menemani
Kau dan aku di negeri cinta
Suka dan dukanya bersama
Pastikanlah kau lihat cintaku
Sekian lama kuperjuangkan
Untuk ada s'lalu di hatimu
Liku rintangan t'lah bersama kita tempuh
Kasihku bukalah hatimu
Izinkanlah kuukir setiaku
Hasrat ini tak tertahan lagi
Mengajakmu bercengk'rama bersama
Janji berdua mengarungi neg'ri cinta
Matahari menyinari
Hidup cinta kita berdua
Dewa Dewi menemani
Kau dan aku di neg'ri cinta
Kasihku tetapkan janjimu
Bila pergi kembali takkan lama
Jangan hilangkan kenangan indah
Saat engkau jauh di sana
Luas samud'ra tiada pernah tak bertepi
Matahari menyinari
Hidup cinta kita berdua
Dewa Dewi menemani
Kau dan aku di neg'ri cinta
Gairahkan rasa rindu dari kejauhan
Perlakukan janji untuk kembali bersamaku di sini
Matahari menyinari
Hidup cinta kita berdua
Dewa Dewi menemani
Kau dan aku di negeri cinta
Suka dan dukanya bersama
Subscribe to:
Posts (Atom)